ini
nihh..!! video tentang 7 anak yang jenius di dunia,, tonton yaa.. :D
nahh.. !! kalo sudah nonton mari kita bahas tentang fakta unik tentang otak kita yaa.. :))
Otak
manusia adalah organ paling kompleks dalam tubuh manusia dan bahkan merupakan
ciptaan Tuhan yang paling kompleks di alam semesta. Jelas bahwa segala hal yang
diciptakan oleh manusia berasal dari otaknya, sehingga dapat dikatakan bahwa
otak manusia adalah fitur paling menakjubkan dalam tubuh manusia. Namun hal
yang paling menakjubkan mengenai otak manusia adalah banyak fakta tidak
diketahui banyak orang terkait otak yang sedang berfungsi penuh.
Berikut
adalah 10 fakta unik dan menarik tentang otak manusia yang perlu diketahui:
1.
Sinar
matahari yang terlalu terang bisa membuat seseorang menjadi bersin. Hal ini
terjadi karena serabut saraf yang bersinggungan di otak mengirim sinyal yang
berasal dari mata melalui hidung.
2. Berat otak manusia
adalah sekitar 1,36 kg.
3. Sekitar 75% otak
adalah air.
4. Pertumbuhan otak
manusia berhenti pada usia 18 tahun.
5. Otak menggunakan
oksigen sebanyak 20% dari total oksigen dalam tubuh
6. Otak manusia
adalah organ tubuh yang paling banyak memiliki lemak. Sekitar 60% otak terdiri
atas lemak.
7. Otak bayi yang baru
lahir akan tumbuh sekitar tiga kali ukuran semula pada tahun pertama.
8. Anda tidak bisa
mendengar percakapan telepon di ruangan bising. Hal ini karena otak tidak dapat
membedakan kebisingan latar belakang (background noise) dari suara di
telepon.
9. Menguap merupakan
cara membangunkan Anda karena dengan menguap udara yang masuk ke dalam
paru-paru menjadi lebih banyak, sehingga meningkatkan oksigen ke otak.
10. Otak kita cenderung
lebih mampu mengingat lagu-lagu yang menyebalkan.
Dari
fakta-fakta unik di atas tidak diragukan lagi bahwa otak manusia benar-benar
merupakan organ tubuh yang luar biasa dan tentunya membutuhkan perawatan
maksimal guna menjaga jalannya proses tubuh yang vital.